
Cisait, pada hari Jum’at tanggal 01 desember 2021 kepala Desa Cisiat Bapak Ajurum Yang di damping oleh Ibu kepala desa cisait Ibu Yeti Nurhayati menghadiri serah Terima Taman Bermain Anak di Graha Cisait RW 06 Desa Cisait kecamatan Kragilan kabupaten Serang
Pada kesempatan itu Bapak Ajurum Meresmikan Taman bermain anak sekligus memotong Tali Pita tanda telah Resminya atau dibukanya Taman Bermain anak itu.
Bapak Ajurum menyampaikan Hasrat nya agar Taman bermain ini bisa digunakan dan peruntuhkan untuk anak- anak di wilayah Graha cisiat khusus nya dan kepada seluruh masyarakat umumnya “ semoga taman Bermain Anak ini bias menjadi Wadah anak untuk mengekspresikan dirinya untuk mengenal lingkungan dan menjadi tempat belajar yang baik guna pertumbuhan anak yang sempurna” ujar bapak Ajurum

Kegiatan itu di hadiri oleh warga Graha cisait baik dari unsur pemerintahan Ketua Rw bapak Hamdan dan segenap jajaran nya dari ketua RT, Ketua pemudan dan jajaran lainnya’ ada dari unsur Ibu ibu PKK yang turut serta merampaikan kegitan tersebut.
Cisait, 02 Desember 2021